Kamis, Mei 2, 2024
TopikWisata di ciamis

Tag: wisata di ciamis

Kunjungan ke Obyek Wisata Situ Lengkong Panjalu Meningkat saat Lebaran

Berita Ciamis (Djavatoday.com),- Wisata Ciamis masih menjadi daya tarik pengunjung untuk menghabiskan libur lebaran 1444 H. Salah satunya obyek wisata Situ Lengkong Panjalu yang...

Rekomendasi Wisata Alam Ciamis yang Wajib Dikunjungi saat Libur Lebaran

Berita Ciamis (Djavatoday.com),- Libur lebaran Idul Fitri merupakan waktu pas untuk berkumpul bersama keluarga sambil mengunjungi tempat wisata. Bagi yang sedang mudik ke Ciamis,...

Bukit Baros Ciamis: HTM, Camping, hingga Lokasi

Bukit Baros Ciamis merupakan sebuah objek wisata alam sekaligus bumi perkemahan yang letaknya berada di ketinggian. Tempat berkemah yang berlokasi di kaki Gunung Sawal ini resmi beroperasi sejak 2020 oleh Bupati Ciamis, Dr. H. Herdiat Sunaryna. Sejak saat itu, tempat ini makin ramai oleh wisatawan, terlebih penataan tempat ini yang makin rapi menjadi daya tariknya tersendiri. Terutama penataan fasilitas untuk berkemahnya yang berdiri di lahan seluas sekitar lima belas hektare ini.

Keseruan Ngabuburit di TIC Ciamis, Ada Lomba Mewarnai hingga Fashion Show

Berita Ciamis (Djavatoday.com),- Bingung cari tempat ngabuburit di Ciamis, coba datang ke Tourism Information Center atau TIC Ciamis. Di tempat ini ada berbagai kegiatan...

Bukit Sampalan Asri Ciamis, Wisata Baru yang Eksotis

Bukit Sampalan Asri Ciamis merupakan sebuah objek wisata alam yang baru saja resmi grand opening pada 19 Februari 2023 lalu.

5 Tempat Wisata di Ciamis Terbaru yang Hits, Yuk Kunjungi!

Berita Ciamis (Djavatoday.com),- Sejumlah tempat wisata di Ciamis yang terbaru dan hits yang wajib dikunjungi. Kabupaten Ciamis, Jawa Barat menyimpan potensi wisata. Selain ada...

Melihat Bangunan Eks Pengolahan Karet Peninggalan Kolonial di Ciamis

Berita Ciamis (Djavatoday.com),- Di Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, banyak bangunan peninggalan kolonial Belanda. Namun beberapa diantaranya dengan kondisi terbengkalai. Salah satunya bangunan eks pengolahan...

ASITA Jakarta Kunjungi Obyek Wisata Situ Lengkong Panjalu Ciamis

Berita Ciamis (Djavatoday.com),- Asosiasi Perusahaan Perjalanan Wisata Indonesia (ASITA) Jakarta melakukan kunjungan ke obyek wisata Situ Lengkong Panjalu, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat. Sebanyak 54 orang...

Obyek Wisata Bukit Sampalan Asri Ciamis Resmi Dibuka

Berita Ciamis (Djavatoday.com),- Obyek Wisata Bukit Sampalan Asri di Desa Sukamaju, Kecamatan Cihaurbeuti, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, resmi dibuka, Minggu (19/2/2023). Kadis Pariwisata Budi...

Situ Lengkong Panjalu di Ciamis Akan Direvitalisasi Tahun Ini

Berita Ciamis (Djavatoday.com),- Pemerintah Provinsi Jawa Barat melalui Dinas Sumber Daya Air (SDA) bakal merevitalisasi obyek wisata Situ Lengkong Panjalu, Ciamis, Jawa Barat. Anggaran...

Pelajar Asal Tasikmalaya Belajar Toleransi di Kampung Kerukunan Ciamis

Berita Ciamis (Djavatoday.com),- Kampung Kerukunan Ciamis di Lingkungan Lebak, Kelurahan Ciamis, Kabupaten Ciamis, kini mulai didatangi pengunjung. Seperti pada Rabu (15/2/2023), pelajar SD Yos...

Yuk Ikutan Event Ciungwanara Adventure Rafting V di Ciamis

Berita Ciamis (Djavatoday.com),- Badan Promosi Pariwisata Daerah (BP2D) Ciamis dan Dinas Pariwisata Ciamis siap kembali menggelar Event Ciungwanara Adventure Rafting yang ke lima. Event tersebut...

Jati Sewu Cibungbang Ciamis, Informasi Terbaru 2023

Jati Sewu Cibungbang Ciamis merupakan sebuah destinasi wisata alam yang berpadu dengan konsep rekreasi keluarga yang lengkap. Objek wisata ini memiliki banyak fasilitas liburan yang akan membuat rekeasi bersama teman atau keluarga lebih menyenangkan. Salah satu fasilitas liburan yang paling favorit di tempat ini adalah kolam renangnya yang berasal dari mata air alami. Anda bisa berenang dan bermain air dengan nyaman tanpa ada bau kaporit yang bau dan bisa membuat mata perih.

Darmacaang HIll Ciamis: Daya Tarik, HTM, hingga Lokasi

Darmacaang Hill Ciamis merupakan sebuah objek wisata alam yang menyuguhkan pemandangan eksotis berupa hutan pinus. Tempat wisata yang berada di ketinggian ini juga memiliki view pegunungan yang indah, sangat cocok menjadi tempat healing. Kesejukan udaranya akan membawa kedamaian dan suasananya yang hening akan membuat tubuh lebih rileks serta santai. Berwisata di sini bisa menjadi terapi alami untuk mengobati kepenatan dan kejenuhan akan rutinitas sehari-hari.

4 Tempat Ziarah di Ciamis yang Bisa Dikunjungi Jelang Ramadhan

Berita Ciamis (Djavatoday.com),- Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, memiliki sejumlah peninggalan zaman dulu yang kerap menjadi tempat ziarah. Seperti situs dan tokoh penyebar agama Islam...

Curug Tujuh Cibolang, Pesona Air Mata Raja

Curug Tujuh Cibolang merupakan objek wisata alam berupa air terjun yang berlokasi Panjalu, Ciamis, Jawa Barat. Seperti namanya, air terjun ini benar-benar terdiri dari tujuah buah air terjun dalam satu kawasan yang bisa memanjakan wisatawan. Masing-masing air terjunnya berada pada titik lokasi yang berdekatan, dengan rentang 2 meter hingga kurang dari 1 kilometer. Tiap air terjun tersebut juga memiliki nama dan daya tariknya tersendiri yang memesona.

Cadas Ngampar Ciamis: Tiket, Fasilitas, hingga Lokasi

Cadas Ngampar Ciamis merupakan sebuah objek wisata alam yang menawarkan keseruan bermain air di sungai alami. Tak hanya itu, tempat ini juga menyuguhkan panorama alam yang memanjakan mata dan menyegarkan pikiran. Mulai dari panorama sungai dengan bebatuannya yang terhampar, terasering sawah yang hijau, pegunungan, dan pepohonan yang menyejukkan. Wisatawan yang ingin merasakan kesejukan khas pedesaan, tempat wisata ini akan sangat cocok.

Pengunjung Bisa Makan Gratis di Kafe Situ Wangi Ciamis, Asalkan..

Berita Ciamis (Djavatoday.com),- Berbagai cara dilakukan masyarakat dalam memeriahkan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke 77. Seperti Kafe Waroeng Z6 di Obyek Wisata Situ Wangi...

Paniisan Rukun Jati, Tempat Bersantai Bernuansa Alam di Ciamis

Berita Ciamis (Djavatoday.com),- Sebuah tempat nongkrong baru yang menarik di Kabupaten Ciamis, Jawa Barat kini menjadi perhatian. Tempat tersebut bernama Paniisan Rukun Jati yang...

Wisata Paralayang Segera Hadir di Ciamis, Ini Lokasinya

Berita Ciamis (Djavatoday.com),- Pemkab Ciamis melalui Dinas Pariwisata Ciamis terus menggali potensi wisata. Salah satunya Wisata Paralayang bakal segera hadir yang rencananya akan diresmikan...

Populer