Minggu, April 21, 2024

Rekomendasi Tontonan Fiksi, Buat yang Cape Sama Dunia Nyata

Rekomendasi tontonan fiksi adalah sebuah film fiksi sebuah genre film yang menghisahkan kisah fiktif maupun narasi. Biasanya alur dari jenis film ini merupakan karangan langsung dari imajinasi penulis naskahnya. Berbeda dengan film documenter yang selalu menyajikan informasi, film fiksi sengaja disajikan keluar dari kisah nyata.

Film ini sangat cocok bagi sobat djava yang lagi merasa ketika dunia tidak berpihak, sobat djava bisa senjenak istirahat untuk menontonnya. Tidak hanya itu bagi sobat djava yang suka berimajinasi jenis film ini juga akan menambah slot karangan pikiran anda.

Struktur dari film ini yaitu gaya penceritaannya terikat sekali dengan hubungan hokum dari sebab dan akibat akan sesuatu. Kemudian kejelasan karakter tokoh seperti sifat antagonis maupun protagonist dan pelerai sangat mudah tertebak.

Masalah atau konflik dan penutup atau bagian ending dari cerita film fiksi ini menggambarkan pola pengembangan cerita yang relative jelas juga. Tapi yang menjadi kekurangan dari jenis film ini ialah pembuatannya yang memang membutuhkan waktu lama. Kemudian juga memerlukan lebih banyak kru pengembangan animasi atau ilustrasi dalam pembuatan film tersebut.

Tapi seiring perkembangan zaman film fiksi juga ada beberapa yang menyimpanng dari definisinya yaitu mengangkat dari kisah nyata. Sebagai contoh pada film The Queen, Gandhi dan The King Speech.

Rekomendasi Tontonan Fiksi

PAN (2015), Petualangan ke Dunia Fantasi Neverland

Rekomendasi tontonan fiksi yang pertama adalah film movie asal amerika yang disutradarai oleh Joe Wright menceritakan kisah seorang anak laki-laki Peter (Levi Miller). Peter merupakan anak yatim piatu yang ditinggalkan pada panti asuhan ketika zaman perang dunia ke 2.

Baca Juga: Film Black Adam, Penjahat yang menjadi Tokoh Utama

Kemudian Peter diculik oleh mata-mata blackbeard ketika sedang tertidur di asrama tempat panti asuhan tersebut. Kemudian Peter terpaksa harus bekerja pada tambang Neverland oleh Baddie, lalu Peter bertemu dengan James Hook (Garrett Hedlund). Yang nantinya akan membantu Peter untuk melarikan diri dari kerja paksa tersebut.

Inkheart (2008), Seorang Penjilid Buku Bisa Menghidupkan Karekter Buku

Film Inkheart adalah film fiksi yang mengangkat tentang Mortimer (Brenda Fraser) yaitu seorang Silvertouge. Silvertouge terlahir dengan mukjizat dapat menghidupkan karakter pada buku ketika ia membaca dengan keras.

Rekomendasi Drama Korea Terbaru dengan Berbagai Pilihan Genre

Drama Korea terbaru ini bisa bikin kamu terhibur dengan merasakan perjalanan cerita yang mengesankan. Meski belum lama rilis, drama Korea yang menghebohkan dunia entertainment...

Glenn Fredly The Movie, Perjuangan Musisi Hingga Meraih Kesuksesan

Glenn Fredly The Movie adalah sebuah film sekaligus untuk mengenang kisah Musisi legendaris dari seorang penyanyi yang bernama Glenn Fredly. Film ini juga selain...

Dua Hati Biru, Sinopsis Sekuel Kisah Film Dua Garis Biru

Dua Hati Biru merupakan film lanjutan dari film sebelumnya yang berjudul Dua Garis Biru yang tayang pada tahun 2019. Film tersebut telah berhasil menyita...

Film Horor Siksa Kubur, Sinopsis Kisah Menyeramkan Orang Meninggal Dunia

Film Horor Siksa Kubur ini akan menceritakan sebuah kisah tentang bagaimana mengerikannya kondisi di alam kubur. Film ini kabarnya terinspirasi dari sebuah film pendek...

Terpopuler

Lainnya